Mintalah orang tersebut untuk melakukan beberapa hal di bawah ini, untuk memastikan apakah ia mengalami stroke atau tidak. Bila ia tak mampu melakukan hal yang Anda minta, itu tanda ia sedang mengalami stroke dan Anda harus segera membawanya ke rumah sakit, Gejala Awal Penyakit Stroke.
Gejala Awal Penyakit Stroke |
Apa saja hal tersebut, Genius Beauty melansir seperti berikut ini:
- Minta untuk tersenyum atau ajak dia teersenyum. Bila ia mengalami gejala stroke, maka orang tersebut tak dapat melakukannya, atau hanya menyeringai membuka mulut, Gejala Awal Penyakit Stroke.
- Ajak berbicara kalimat sederhana. Misalnya tanyakan keadaannya. Apakah ia bisa menjawab dalam beberapa patah kata: “Saya baik-baik saja, cuma merasa pusing”, atau kalimat lain yang nyambung, maka ia baik-baik saja. Bila ia tak bisa mengatakan kalimat yang benar, maka ia terkena gejala stroke, Gejala Awal Penyakit Stroke.
- Minta mengangkat kedua tangan ke atas. Bila ia tak dapat melakukannya dengan baik, atau hanya mampu mengangkat satu tangan saja, maka itu gejala stroke, Gejala Awal Penyakit Stroke.
- Minta orang tersebut untuk menjulurkan lidah. Bila kondisi lidahnya tak lagi mampu lurus, melainkan miring ke kanan atau kiri, maka waspadalah, Gejala Awal Penyakit Stroke.
Semakin cepat orang yang jatuh akibat gejala stroke itu tertolong, maka kemungkinannya untuk sembuh akan makin besar. Dalam waktu 3 jam usai serangan stroke itu mereka mendapat pertolongan, konsekwensi kesembuhan akan lebih besar, Gejala Awal Penyakit Stroke.